Pemberitahuan Santri Masuk Kembali Ke Pondok

Ahmad Maghfur

Ahmad Maghfur

Qomaruddin.com — Diberitahukan kepada seluruh wali santri Pondok Pesantren Qomaruddin bahwa masuk kembali ke pondok pada 09 Mei 2022.

Bagi santri kelas 9 SLTP dan kelas 12 SLTA tidak diwajibkan tapi diharapkan kembali ke pondok pada 29 Mei 2022 untuk mengikuti ujian Diniyah, yang insyaallah akan dilaksanakan pada 30 Mei – 1 Juni 2022.

Artikel Terkait

Tags

Leave a Comment